rifaabe

Mengawinkan Facebook dan Twitter

Facebook adalah situs jejaring sosial paling populer saat ini, sedangkan twitter adalah situs microblogging yang paling banyak digunakan. Lewat tulisan ini saya mencoba berbagi tips untuk "mengawinkan" keduanya, maksudnya jika kita melakukan update di facebook, maka secara otomatis status twitter kita juga akan terupdate, begitu juga kalau kita update status di twitter maka otomatis status di facebook akan terupdate. Tanpa banyak kata - kata lagi langsung saja saya berikan tutorialnya.

Sebelumnya kita harus punya akun facebook dan twitter,

jika sudah punya add punya saya ya, ini yang facebook dan ini yang twitter. Langkah pertama adalah kita mesti login dulu ke account facebook kita, dan cari apikasi yang punya nama socialtoo, atau kalau pengen cepet klik saja di sini.

  • Yang harus kita lakukan selanjutnya adalah menyetujui permintaan dari socialtoo untuk dapat mengakses akun facebook dan twitter kita, yaitu dengan mengklik "allow".
  • Saat Anda dihadapkan pada form undang teman bisa langsung di skip saja biar cepet. clip_image008
  • Pada saat mau update status jangan lupa pilih Status.
    socialtoo status
    clip_image012
  • Klik sign in with twitter, masukkan usernme dan password twitter. clip_image014
  • Di bagian Home Newssfeed pilih socialtoo status. clip_image018

  • Beri tanda ceklis pada allow publish, kemudian klik share. clip_image020

Proses perkawinan facebook dan twitter telah selesai, selanjutnya kita siap mengadakan resepsinya, weleh.... Dan status facebook dan twitter kita sudah saling berhubungan.

rifaabe

About rifaabe -

Anda telah membaca artikel berjudul Mengawinkan Facebook dan Twitter
Terima kasih sudah mampir dan singgah di blog ini, silakan beri kritik saran yang membangun untuk kebaikan dan kemajuan blog ini.

Berlangganan Artikel Blog via Email :

25 blogger-facebook

Write blogger-facebook
17 September 2009 pukul 13.16 delete

anakn'a apa ya jadinya?? hihi.. :D
saya belum bener2 make twitter sih, jadi belum merasa perlu untuk mengawinkeun mereka.. :D

Reply
avatar
IHSAN
AUTHOR
18 September 2009 pukul 07.44 delete

kalau dah kawan gini anaknya yang keren

ibu bapaknya jadi kalah

he he he

Reply
avatar
Eri Ricaldo
AUTHOR
19 September 2009 pukul 00.43 delete

Kenapa dikawinkan mas? dampaknya apa?

Reply
avatar
19 September 2009 pukul 17.55 delete

Tips yang menarik sekali, saya akan coba,
Btw, artikelnya menarik sekali boss

Reply
avatar
20 September 2009 pukul 01.27 delete

Idih..bisa juga tah itu dikawinkan..jadi anaknya apa itu?..Hehe

Reply
avatar
20 September 2009 pukul 22.31 delete

Boleh Juga nih dicoba, thanks sharing ilmunya mas, sukses

Reply
avatar
25 September 2009 pukul 03.05 delete

kayak orang aja.aya aya wae akang

Reply
avatar
27 September 2009 pukul 20.37 delete

Tips simple yang patut di coba, postingan2nya informatif sekali mas.. salam kenal ya

Reply
avatar
jlo
AUTHOR
30 September 2009 pukul 05.18 delete

mampir doang.. buat dpat bakllink gratis

Reply
avatar
4 Oktober 2009 pukul 11.32 delete

WAHH PESBUK KALO KAWIN ANAK NYA JADI APA YAAAA :d

Reply
avatar
5 Maret 2010 pukul 06.09 delete

Exclusive Encyclopedia about everything in naruto anime like character biographies, handseal, jinchuriki, bijuu, akatsuki, hidden village, clan, and other shinobi skills

Reply
avatar
obat herbal
AUTHOR
21 Juni 2011 pukul 08.58 delete

kalau di kawin kan?

tambah rumit?

tapi kaya unik,,
pernah dicoba belum ?

Reply
avatar
xamthoneplus
AUTHOR
21 Juni 2011 pukul 08.58 delete

coba di kawin kan ah,,,
hehe

Reply
avatar
6 April 2012 pukul 08.30 delete

unik juga ini artikel nya mengawinkan ha ha ..
terimakasih atas informasinya

Reply
avatar
6 April 2012 pukul 08.35 delete

pusing juga liyat nya
saya coba deh seru nih kayak nya terimakasih telah berbagi informasi

Reply
avatar
6 April 2012 pukul 08.39 delete

cara baru nih boleh juga
terimakasih telah berbagi tips

Reply
avatar
6 April 2012 pukul 08.42 delete

lakukan yang baru yang lebih baik .. ini tips yang baru menurut saya dan ini sangat bermanfaat
terimakasih telah berbagi tips ..
salam

Reply
avatar
kiki
AUTHOR
3 Agustus 2013 pukul 14.04 delete

Informasinya menarik sekali makasihnya atas informasinya
semoga suksesnya....

Reply
avatar
31 Maret 2014 pukul 14.11 delete

Heee ada-ada aj mengawinkan faceboo dan twitter

Reply
avatar